Renovasi Rumah Adat, Polri memang dekat dengan rakyat.
Kapolda Kalimantan Tengah Irjen Pol Dedy Prasetyo M.Hum, M.Si, M.M., dalam kunjungannya ke Kotawaringin Barat menyempatkan berkegiatan di desa Pasir Panjang, Minggu (25/10). Beliau meresmikan penggunaan Rumah Betang yang baru saja selesai direnovasi. Renovasinya sendiri memakan waktu selama kurang lebih...